Jumat, 06 Januari 2012

Magic DVD Ripper | Konversi Film DVD ke Video Ukuran Kecil


Jika Anda punya banyak kaset film DVD, dan Anda ingin menyimpannya di harddsik komputer, sebaiknya Anda gunakan DVD Ripper yang saya bagikan ini.

Jika Anda langsung mengkopi film dari kaset DVD, hasilnya memang bagus tapi ukuran file-nya bisa sangat besar, bisa mencapai 4 sampai 5 GB. Hal ini tentu bukan hal yang bagus, karena sebuah film saja bisa menghabiskan kapasitas harddisk sampai segitu besarnya.

Supaya film DVD Anda bisa tersimpan di komputer, sebaiknya Anda ripping dulu DVD Anda dengan aplikasi ini. Aplikasi ini mampu memperkecil ukuran file dari sebuah film DVD tanpa mengurangi kualitasnya. Syarat utama untuk menggunakan aplikasi ini tentunya adalah harus dijalankan pada komputer yang memiliki CD/DVD Room.

Jadi, Anda tinggal masukkan kaset DVD ke CD/DVD room, kemudian jalankan aplikasinya, lalu pilihlah DVD yang Anda masukkan tadi, kemudian mulailah proses ripping. Selamat mencoba.

Download:
http://adf.ly/CPdp2

Tidak ada komentar:

Posting Komentar